Rabu, 20 Januari 2021

Tekanan Gas Hari Kamis Tanggal 21 Januari 2021 Kelas 8D Dan 8E

 

TEKANAN GAS

KELAS 8D & 8E

 

KD 3.8 Menjelaskan  tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Tujuan Pembelajaran : Peserta diidk mampu Menjelaskan  tekanan zat dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari

Assalamualaikum Anak anak kesayangan ibu ..

Alhamdulilah kita masih diberikan Nikmat sehat dan masih bisa melakukan kegiatan belajar kembali seperti biasanya .. amin ya rabbal alamin .

Sebelum memulai pembelajaran , tak lupa ibu ingatkan selalu untuk melaksanakan kegiatan sholat dhuha dan marojaah nya ya anak anak ibu sholeh dan sholeha.

Sudah siap mari kita masuk kembali materi pembelajaran IPA Tekanan Gas

 

 

 

Setelah melihat    materi  tekanan  zat  gas , mohon untuk dipahami  materinya dan menjawab soal berikut  :

  Berikan 1 contoh dari penerapan tekanan gas dalam kehidupan  sehari hari   

Soal dijawab  melalui blogger serta kan nama dan kelas kalian . Dan jangan lupa  sertakan foto ss hasil jawaban ke via whatshapp dan foto aktivitas belajar , apabila ada yang belum jelas bisa ditanyakan ke ibu terima kasih .

Wassalamualaikum Wr.wb

49 komentar:

  1. Nama=ALDI ARDIANOLD PUTRA
    KELAS=8D
    -Tekanan Zat Gas pada Pompa Sepeda Ketika kita memompa sepeda, udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda. Pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udara masuk ke dalam ban sepeda.

    BalasHapus
  2. nama : anggi anggraini
    kelas : 8D

    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    BalasHapus
  3. Nama:atika ghaisani
    Kelas: 8D

    Tekanan zat gas:

    -Kapal laut dapat mengapung di permukaan air karena adanya rongga di dalam kapal. Rongga yang berisi udara tersebut mampu memindahkan volume air yang cukup besar, sehingga kapal akan mendapatkan gaya ke atas yang sama besar dengan berat kapal.

    BalasHapus
  4. Nama: Anisa Putri
    Kelas : 8D
    Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Bu...

    Tekanan zat gas:

    Tekanan gas pada kapal selam : Kapal selam dilengkapi tangi khusus untuk mengisi udara dan air. Ketika tangki kapal terisi penuh maka berat kapal selam lebih besar dari gaya ke atas yang dialami oleh kapal sehingga kapal akan tenggelam. Jika sebagian air dalam tangki akan dikeluarkan berat dan gaya ke atas sama maka kapal selam akan mneyelam di dalam air. Tetapi, ketika tangki dikosongkan maka gaya ke atas akan lebih besar dari berat kapal selam, akibatnya kapal selam akan menggapung...

    Sekian jawaban dari saya wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh..

    BalasHapus
  5. Nama : alifia sabrina
    Kelas : 8D

    Berikan 1 contoh dari penerapan tekanan gas dalam kehidupan sehari hari

    Jawaban :

    Contoh tekanan zat gas :

    Tekanan zat gas pada pesawat terbang :
    - Aliran udara pada bagian atas pesawat akan lebih cepat daripada aliran udara bawah pesawat. Akibatnya dihasilkan suatu gaya ke atas yang tegak lurus dengan arah aliran udara. Gaya ke atas sayap pesawat ini menekan sayap pesawat sehingga pesawat dapat terbang.

    BalasHapus
  6. Nama:m.faiz seachan
    Kelas:8d
    -Tekanan zat gas pada pompa sepeda ketika kita memompa sepeda,udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda. pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin
    Kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udar masuk ke dalam ban sepeda.

    BalasHapus
  7. Nama:Naufal
    Kelas:8d
    Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon.

    BalasHapus
  8. Nama : Desty Auliya Utami
    Kelas : VIII D
    Jawaban :
    - Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    BalasHapus
  9. Nama ; Naura Indira Firanti
    kelas: 8E

    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas.

    BalasHapus
  10. -yoga ardiansyah8d

    Tekanan Zat Gas pada Pompa Sepeda Ketika kita memompa sepeda, udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda. Pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udara masuk ke dalam ban sepeda.

    BalasHapus
  11. nama : meissya arletsia
    kelas : 8d

    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    BalasHapus
  12. Assalamualaikum buk
    M Amir Husein
    8E

    Tekanan zat gas pada pesawat terbang :
    - Aliran udara pada bagian atas pesawat akan lebih cepat daripada aliran udara bawah pesawat. Akibatnya dihasilkan suatu gaya ke atas yang tegak lurus dengan arah aliran udara. Gaya ke atas sayap pesawat ini menekan sayap pesawat sehingga pesawat dapat terbang

    BalasHapus
  13. Assalamualaikum bu

    Raisyah kamila putri
    8d

    Tekanan zat gas pada kapal laut : Kapal laut dapat mengapung ke dalam permukaan air karena adanya zat gas dalam rongga kapal. Rongga tersebut bisa memindahkan air yang cukup besar sehingga kapal akan mendapatkan gaya ke atas sama besar dengan berat kapal.

    BalasHapus
  14. Assalamualaikum

    Nama:Dera Aulia Athani
    Kelas:8D

    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.

    Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    BalasHapus
  15. Nama:natahsya murtadho
    Kelas:8E

    Tekanan zat gas pada balon udara : Ketika udara dalam balon dipanaskan menggunakan api yang ada pada balon udara maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Jika suhu udara dalam balon dikurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun.

    BalasHapus
  16. Nama: Elifa Dewi Baryza
    Kelas:8D

    Tekanan zat gas pada pompa sepeda
    :Ketika kita memompa sepeda, udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda. Pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udara masuk ke dalam ban sepeda.

    BalasHapus
  17. Nama : Zalfa Reyqa
    Kelas : 8 E

    • Tekanan zat gas pada kapal laut : Kapal laut dapat menggapung ke dalam permukaan air karena adanya zat gas dalam rongga kapal. Rongga tersebut mampu memindahkan air yang cukup bsar sehingga kapal akan mendapatkan gaya ke atas sama besar dengan berat kapal.

    BalasHapus
  18. Nama : Rajwaqiqa Maulidia Derina
    Kelas: 8E

    •Tekanan Zat Gas pada Balon Udara: Balon udara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas

    BalasHapus
  19. Nama:Ferlina Rizki Natasya
    Kelas: 8E

    ~ Tekanan zat gas pada pompa sepeda ketika kita memompa sepeda,udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin kecil dan tekanan udara jadi lebih besar utk mendrng udaraa

    BalasHapus
  20. Nama:Amanda Wahyuni
    Kelas:8D

    Tekanan zat gas pada pesawat terbang :
    •Aliran udara pada bagian atas pesawat akan lebih cepat daripada aliran udara bawah pesawat. Akibatnya dihasilkan suatu gaya ke atas yang tegak lurus dengan arah aliran udara. Gaya ke atas sayap pesawat ini menekan sayap pesawat sehingga pesawat dapat terbang.

    BalasHapus
  21. Nama:Rizky Jaka p
    Kelas:8d

    Jawab:Tekanan Zat Gas pada Pompa Sepeda Ketika kita memompa sepeda, udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda. Pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udara masuk ke dalam ban sepeda.

    BalasHapus
  22. Nama:aqilla zalfa zierahma
    Kelas:8e

    Tekanan zat gas pada kapal laut : Kapal laut dapat menggapung ke dalam permukaan air karena adanya zat gas dalam rongga kapal. Rongga tersebut mampu memindahkan air yang cukup bsar sehingga kapal akan mendapatkan gaya ke atas sama besar dengan berat kapal.

    BalasHapus
  23. nama:arinda siska aulia
    kelas:8E

    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas.


    BalasHapus
  24. Tekanan zat gas:

    Tekanan gas pada kapal selam : Kapal selam dilengkapi tangi khusus untuk mengisi udara dan air. Ketika tangki kapal terisi penuh maka berat kapal selam lebih besar dari gaya ke atas yang dialami oleh kapal sehingga kapal akan tenggelam. Jika sebagian air dalam tangki akan dikeluarkan berat dan gaya ke atas sama maka kapal selam akan mneyelam di dalam air. Tetapi, ketika tangki dikosongkan maka gaya ke atas akan lebih besar dari berat kapal selam, akibatnya kapal selam akan menggapung...

    Sekian jawaban dari saya wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh..



    Nama : M FAREL PRATAMA EFENDI
    Kls :8E

    BalasHapus
  25. Nama: Nilam Septia
    Kelas: 8D

    Jawaban:

    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara

    Tekanan gas pasa balon udara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas.

    BalasHapus
  26. nama: Wijayanti lestari
    Kelas: 8d
    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    BalasHapus
  27. assalamualaikum

    nama : s.r.azizah
    kelas : VIII'D

    jawab:
    balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut—

    terimakasih bu wulan atas tugasnya,
    wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarokatuh

    BalasHapus
  28. Nama: Vakhroh Ardelia V.H.
    Kelas: 8E

    -Tekanan zat gas pada pesawat terbang : Aliran udara bagian atas pesawat akan lebih cepat daripada aliran udara dari bawah pesawat. Akibatnya dihasilkan suatu gaya ke atas yg tegak lurus dengan arah aliran udara. Gaya ke atas sayap pesawat menekan sayap pesawat sehingga pesawat dapat terbang.

    BalasHapus
  29. Nama :Ridho tri islando
    Kelas :8D

    Tekanan gas pasa balon udara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas.

    BalasHapus
  30. Nama; Jihan khairunnisa
    Kelas ; 8E
    Ketika kita memompa sepeda, udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda. Pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udara masuk ke dalam ban sepeda.

    BalasHapus
  31. Chelsea salhabila 8e

    Jawaban:
    Tekanan gas pada balon udara
    Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon.

    Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut

    BalasHapus
  32. nama:arga irawan
    kls :8D

    Tekanan Zat Gas pada Balon
    Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    BalasHapus
  33. Nama: Muhammad Satria Fadhil
    Kelas: 8D

    -Tekanan Zat Gas Pada Pompa Sepeda.
    Ketika kita memompa sepeda, udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda. Pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udara masuk ke dalam ban sepeda.

    BalasHapus
  34. Nama : sultan zacky a.h
    Kelas : 8D

    Berikan 1 contoh dari penerapan tekanan gas dalam kehidupan sehari hari

    Contoh tekanan zat gas :

    Tekanan zat gas pada pesawat terbang :
    - Aliran udara pada bagian atas pesawat akan lebih cepat daripada aliran udara bawah pesawat. Akibatnya dihasilkan suatu gaya ke atas yang tegak lurus dengan arah aliran udara. Gaya ke atas sayap pesawat ini menekan sayap pesawat sehingga pesawat dapat terbang.

    BalasHapus


  35. Nama: Dava abi Al corrin
    Kelas: 8E


    Tekanan zat gas:

    Tekanan gas pada kapal selam : Kapal selam dilengkapi tangi khusus untuk mengisi udara dan air. Ketika tangki kapal terisi penuh maka berat kapal selam lebih besar dari gaya ke atas yang dialami oleh kapal sehingga kapal akan tenggelam. Jika sebagian air dalam tangki akan dikeluarkan berat dan gaya ke atas sama maka kapal selam akan mneyelam di dalam air. Tetapi, ketika tangki dikosongkan maka gaya ke atas akan lebih besar dari berat kapal selam, akibatnya kapal selam akan menggapung...

    Sekian jawaban dari saya wassalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh..

    BalasHapus
  36. Assalamualaikum 🙏
    Nama : Nayla Auriel Iryansyah
    Kelas : 8E

    Penerapan prinsip tekanan zat gas pada kehidupan sehari - hari : Tekanan zat gas pada balon udara : Ketika udara dalam balon dipanaskan menggunakan api yang ada pada balon udara maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas.

    BalasHapus
  37. Nama :Dini safarina salma
    Kelas :8E
    Jawab:
    Tekanan zat gas pada pesawat terbang : Aliran udara bagian atas pesawat akan lebih cepat daripada aliran udara dari bawah pesawat. Akibatnya dihasilkan suatu gaya ke atas yg tegak lurus dengan arah aliran udara. Gaya ke atas sayap pesawat menekan sayap pesawat sehingga pesawat dapat terbang

    BalasHapus
  38. Nama:Muhammad Raihan Pahlevi
    Kelas:8D

    Tekanan Gas:

    Tekanan gas pada kapal selam : Kapal selam dilengkapi tangi khusus untuk mengisi udara dan air. Ketika tangki kapal terisi penuh maka berat kapal selam lebih besar dari gaya ke atas yang dialami oleh kapal sehingga kapal akan tenggelam. Jika sebagian air dalam tangki akan dikeluarkan berat dan gaya ke atas sama maka kapal selam akan mneyelam di dalam air. Tetapi, ketika tangki dikosongkan maka gaya ke atas akan lebih besar dari berat kapal selam, akibatnya kapal selam akan menggapung...

    BalasHapus
  39. Nama: Aline Kurnia Putri
    kelas: 8E

    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas.

    BalasHapus
  40. -Nama : Ramadhan Ahmadi Putra
    -Kelas : 8E

    -Tekanan zat gas pada pesawat terbang : Aliran udara bagian atas pesawat akan lebih cepat daripada aliran udara dari bawah pesawat. Akibatnya dihasilkan suatu gaya ke atas yg tegak lurus dengan arah aliran udara. Gaya ke atas sayap pesawat menekan sayap pesawat sehingga pesawat dapat terbang.

    BalasHapus
  41. Nama: vallerie Kishi
    Kelas:8D


    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.

    Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    BalasHapus
  42. Nama:Alfi Anugrah
    Kelas:8E

    Tekanan zat gas pada balon udara : Ketika udara dalam balon dipanaskan menggunakan api yang ada pada balon udara maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Jika suhu udara dalam balon dikurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun

    BalasHapus
  43. Fadhila nur Al akwa
    8E
    Tekanan zat gas pada balon udara : Ketika udara dalam balon dipanaskan menggunakan api yang ada pada balon udara maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Jika suhu udara dalam balon dikurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun

    BalasHapus
  44. Pesawat terbang dapat terbang di angkasa karena adanya perbedaan tekanan udara pada sayapnya. Sayap pesawat terbang dibuat sedemikian rupa untuk memanipulasi tekanan udara sehingga menghasilkan gaya yang tegak lurus dengan arah aliran udara.
    -Siti Rosyidah 8E

    BalasHapus
  45. Raka Dwi Andhika
    8E
    Tekanan zat gas pada balon udara : Ketika udara dalam balon dipanaskan menggunakan api yang ada pada balon udara maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Jika suhu udara dalam balon dikurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun

    BalasHapus
  46. NAMA:DIO SAMPURNA JAYA
    KELAS:8E



    Tekanan Zat Gas pada Balon Udara.

    Balon dara dapat terbang karena massa jenis total dari balon udara lebih rendah daripada massa jenis udara sekitarnya. Massa jenis balon udara dikendalikan oleh perubahan temperatur pada udara dalam balon. Ketika udara dalam balon di panaskan menggunakan bara api yang ada pada balon udara, maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Selanjutnya, jika suhu udara dalam balon di kurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun. Gaya ke atas pada balon adalah sama dengan berat udara dingin yang dipindahkan oleh balon tersebut.

    Balas

    BalasHapus
  47. Nama: M Luthfi Ramadhan
    Kls : 8e




    Tekanan zat gas pada balon udara : Ketika udara dalam balon dipanaskan menggunakan api yang ada pada balon udara maka berat balon menjadi lebih kecil dari gaya ke atas sehingga balon akan bergerak ke atas. Jika suhu udara dalam balon dikurangi, maka berat balon menjadi lebih besar dari gaya ke atas sehingga balon akan turun

    BalasHapus
  48. Nama:M.zahran al-ghifary
    Kelas:8e

    Tekanan zat gas pada pompa sepeda ketika kita memompa sepeda,udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda, pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin
    Kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udar masuk ke dalam ban sepeda

    BalasHapus
  49. Ramadhan Ahmadi Putra
    8e

    Tekanan zat gas pada pompa sepeda ketika kita memompa sepeda,udara dari pompa di paksa masuk ke dalam ban sepeda, pada saat pompa di tarik maka volume udara pada pompa semakin besar, kemudian saat kita tekan pompa tersebut maka volume udara semakin
    Kecil dan tekanan udara menjadi lebih besar untuk mendorong udar masuk ke dalam ban sepeda

    BalasHapus